Bicara tentang pusat perbelanjaan seperti mall, swalayan dsb, pasti tidak terlepas dari yang namanya parkir, mengingat banyaknya kendaraan yang keluar masuk area parkir, tentunya akan lebih mudah jika diterapkan sistem parkir yang dapat menghitung biaya secara otomatis (berdasarkan durasi waktu parkirnnya).
oke langsung aja dech,, kali ini saya akan membagi source code aplikasi parkir dengan menggunakan bahasa pemrogaraman java. Aplikasi ini masih sebatas prototype, dan yang pasti masih perlu pengembangan lebih lanjut untuk menyempurnakannya. Untuk mengetahui alur programnya, perhatikan tampilan programnaya :
1. Interface saat Kendaraan masuk
Petugas Parkir diminta memasukkan no polisi dari kendaraan yang masuk, dan memilih jenisnya, untuk parkir motor dikenakan harga Rp. 2000 untuk 1 jam pertama, + Rp. 500 untuk setiap jam berikutnya, untuk mobil dikenakan biaya Rp. 3000 untuk 1 jam pertama, + Rp. 500 untuk setiap jam berikutnya. :)
Interface Parkir Masuk |
2. Inteface saat kendaraan Keluar
Petugas diminta untuk melakukan pencarian no polisi sesuai dengan kendaraan yang keluar, apabila ditemukan maka akan muncul di tabel, kemudian petugas memilih no polisi kendaraan yang bersangkutan untuk melihat detailnnya. Setelah ditekan tombol keluar, maka biaya akan terakumulasi secara otomatis berdasarkan lama parkir ( durasi ).
Interface Parkir Keluar |
Silahkan download programnya dengan klik link download dibawah, didalamnya sudah Saya sertakan databasenya. Jangan lupa Import databasenya, kemudian konfigurasi koneksinya. Selamat Belajar,,,
0 komentar:
Posting Komentar
Harap Berkomentar dengan santun